Dalam buku “The Rise of Cool+Agile Brands” saya menulis:
AGILITY is the most productive SURVIVAL strategy.
Why?
Karena TRIPLE DISRUPTION (disrupsi digital, milenial) pandemi) adalah layaknya “seleksi alam” persaingan bisnis dimana hanya mereka yang tangguh meresponnya bakal bertahan, semntara yang loyo akan tumbang.
Prahara triple disruptions menyisakan the FALL: permain yang bertumbangan. Dan the RISE: pemain yang bertahan bahkan tumbuh eksponensial.
Dan AGILITY adalah faktor kunci yang menentukan nasib Anda apakah masuk golongan the FALL or the RISE.
Saya mendefinisikan AGILITY = 3K
Yaitu: Kecepatan x Kelincahan x Ketepatan
AGILE BRAND adalah pemain yang memiliki kecepatan, kelincahan, ketepatan dalam merespons triple disruptions.
Ingat Charles Darwin: Yang survive bukanlah yang paling kuat atau paling pintar tapi yg paling RESPONSIF.
Formulanya:
Agility = Kecepatan + Kelincahan + Ketepatan
- Kecepatan adalah tentang MOMENTUM, yaitu kemampuan untuk mendahului pesaing dalam memanfaatkan peluang dari adanya disrupsi.
- Kelincahan adalah tentang ALOKASI SUMBERDAYA, yaitu kemampuan untuk melakukan alokasi sumber daya secara efisien dan fleksibel untuk merespons datangnya disrupsi.
- Ketepatan adalah tentang PILIHAN STRATEGI, yaitu kemampuan untuk memilih opsi strategi yang sesuai dengan peluang dan tantangan dari munculnya sebuah disrupsi.
Be AGILE or you’ll die!!!
Get the book bit.ly/inventure-cab