Sukses “Layangan Putus” akan menjadi momentum kebangkitan konten lokal. Kedepannya box office konten lokal akan trending dan viral silih berganti di masyarakat. Megashifts baru ini istimewa, karena konten lokal menemukan medium baru yaitu streaming services (WeTV, Iflix, Netflix, cs) bukan lagi medium lama, TV (free to air). Kenapa streaming services kini begitu impactful?
Related Posts
Revenge Mudik
Setelah dua tahun tidak bisa mudik karena pandemi, maka kini saatnya “balas dendam” mudik. Bagaimana fenomena REVENGE MUDIK…
Thriving in Pandemic – Perjuangan Heroik Melewati Badai Pandemi
Perjuangan 2 tahun melewati pandemi adalah perjuangan hidup dan mati. Dua case perjuangan heroik melewati pandemi ini akan…
GoTo & MIMPI BURUK STARTUP
Dengan merjer Gojek-Toped, kini mulai tergambar jelas bagaimana wajah pasar digital Indonesia.Kira2 tak beda jauh dari di AS…